Foundation
Thinking to Build
Filling the space for the Indonesian Nation’s Independence
YAYASAN MERAH PUTIH JAYA SAKTI memiliki empat prinsip utama dalam semua aktivitasnya, yaitu Keterbukaan, Ketulusan, Kedekatan, dan Kepercayaan.
- Keterbukaan dengan mengedepankan komunikasi efektif dengan semua stakeholder dan menyampaikan setiap perkembangan terhadap kerjasama yang terjalin.
- Ketulusan adalah semangat kejujuran dan bekerja dengan amanah untuk memberikan kepuasan kepada semua stakeholder.
- Kedekatan adalah setiap langkah yang dijalankan akan melibatkan empati yang tinggi, sehingga setiap prosesnya akan menjadi hasil kebersamaan semua pihak.
- Kepercayaan adalah memberikan solusi dengan berbagai pilihan untuk menjawab setiap permasalahan dan memberikan hasil dan laporan yang terbaik.
